Jenis Ikan Cupang Termahal Di Indonesia – Ikan cupang merupakan salah satu jenis ikan yang sangat viral pada era 2023. Ikan yang memiliki warna dan juga corak yang cukup baghus ini menjadi salah satu rebutan para pencinta ikan. Yang di mana umumnya akan di peliharan dan juga di budidayakan. Ikan cupang termahal pertama adalah jenis double tail. Ikan hias ini memiliki dua gradasi warna berbeda pada ekornya.
Jenisnya yang cukup langka dan banyak peminat membuat harga ikan ini cukup tinggi. Jenis ikan cupang double tail ini di bandrol per ekornya dari harga Rp50 ribu sampai Rp2 juta. Berikut salah satu dari beberapa Jenis Ikan Cupang Termahal Di Indonesia sebagai berikut :
1. Ikan Cupang Fancy
Ikan cupang Fancy memiliki warna yang unik dengan garis tunggal di tubuh depan dan membentuk layaknya tiga dimensi. Kombinasi warna pada tubuh dan siripnya akan terlihat seperti bergerak ketika sedang berenang. Ikan dengan warna ekor yang cantik nan anggun ini juga bisa menjadi petarung handal. Di Indonesia, ikan cupang Fancy di jual dengan harga Rp 200 ribu hingga Rp 300 ribu. Namun, pada acara lelang online di Thailand, ikan ini berhasil terjual dengan harga Rp 10 juta. Daftarfafaslot88
2. Ikan Cupang Double Tail
Ciri khas unik dari ikan cupang Double Tail ini adalah ekornya yang terbelah menjadi dua dengan gradasi warna berbeda yang tampak seperti sembur. Memiliki banyak peminat, ikan cupang jenis ini tergolong cukup langka. Sehingga membuat harga dari ikan cupang jenis ini menjadi cukup mahal. Double Tail ini di jual dengan kisaran harga mulai dari Rp 50 ribu hingga Rp 2 juta.
3. Ikan Cupang Halfmoon
Ikan cupang jenis Halfmoon di sebut-sebut berasal dari Thailand. Jenis ikan cupang ini memiliki berbagai varian warna. Seperti kuning dan merah menyala. Ikan cupang halfmoon memiliki ekor yang indah dan sirip yang lebar. Ikan betina memiliki warna yang lebih cerah jika di bandingkan dengan jantannya. Selain itu, sirip pada halfmoon betina terlihat lebih lebar dari halfmoon jantan. Ikan ini di jual mulai dari harga Rp 3 juta hingga menyentuh harga Rp 20 juta.
4. Ikan Cupang Kanchen Worachai
Ikan cupang Kanchen Worachai di sebut-sebut sebagai ikan cupang termahal karena memiliki harga mencapai Rp 22 juta. Kancen worachai memiliki warna yang mirip dengan bendera Thailand. Ikan cupang ini di beri nama oleh pemiliknya dengan Kancen Worachai yang merupakan salah satu daerah atau kota yang ada di Negeri Gajah Putih alias Thailand.
5. Ikan Cupang Crowntail
Crowntail merupakan jenis ikan cupang yang langka. Ikan cupang satu ini memiliki ekor panjang seperti menyerupai rambut yang sensitif sehingga memerlukan perawatan cukup ekstra. Ikan cupang crowntail adalah ikan cupang termahal yang memiliki kisaran harga mulai dari Rp 7 juta sampai dengan menyentuh Rp 21 juta.
6. Ikan Cupang Plakat
Nama ikan cupang Plakat berasal dari Thailand dan di beri nama dari istilah negara asalnya yang berarti laga, tarung atau pertarungan. Ikan cupang jenis ini memiliki tubuh yang besar dan memiliki ekor dan sirip pendek. Dengan warna yang anggun, ikan ini bisa menjadi sangat menakutkan di arena pertarungan ikan cupang. Ikan ini bisa di banderol harga sekitar Rp 59 ribu sampai Rp 2 juta. Kingpro88
7. Ikan Cupang Nemo
Jenis ikan cupang Nemo adalah ikan cupang yang tergolong langka. Ikan cupang nemo memiliki tubuh yang kecil dengan karakteristik warna yang mencolok seperti ikan nemo. Ikan cupang jenis ini bisa di banderol mulai harga Rp 40 ribu sampai dengan Rp 400 ribu per ekor.
8. Ikan Cupang Slayer
Slayer adalah persilangan antara cupang serit dan cupang halfmoon. Ikan jenis ini memiliki karakteristik yang unik dengan sirip nya yang lebar dan lembut seperti cupang halfmoon dan tubuhnya yang ramping seperti cupang serit. Ikan cupang slayer dewasa umumnya di jual pada kisaran harga Rp 250 ribu sampai dengan Rp 300 ribu per ekornya.
9. Ikan Cupang Black Samurai
Selanjutnya ada ikan cupang black samurai yang memiliki harga mahal dan cukup langka untuk di temui. Ikan dengan nama lain black mamba ini di lumuri dengan warna hitam pekat dengan corak terang. bAnda bisa membeli ikan cupang black samurai di pasaran dengan kisaran harga mulai dari Rp 100 ribu hingga Rp 350 ribu.
10. Ikan Cupang Giant
Giant juga merupakan hasil perkawinan silang dari ikan cupang plakat dengan jenis ikan cupang lainnya. Ikan cupang jenis ini bisa mencapai ukuran terbesar yaitu 12 sentimeter. Ada beberapa jenis ikan cupang Giant seperti Crown Tail Giant dan Double Tail Giant. Ikan cupang jenis ini di jual di pasaran dengan kisaran harga Rp 250 ribu sampai dengan Rp 400 ribu untuk satu ekor.
11. Ikan Cupang Koi
cupang koi merupakan ikan yang memiliki warna terbatas seperti merah, hitam, biru, putih dan oranye. Ikan cupang koi memiliki sirip yang lebar dan bulat sehingga membuatnya di jual dengan harga cukup mahal. Ikan ini bisa di temukan di pasaran dengan kisaran harga Rp 150 ribu hingga Rp 300 ribu per ekor sesuai dengan umur dan ukurannya.