Penyakit Mematikan Sejak Zaman Purba

Penyakit Mematikan Sejak Zaman Purba

Penyakit Mematikan Sejak Zaman PurbaPenyakit Mematikan Sejak Zaman Purba – Penyakit adalah kondisi abnormal tertentu yang secara negatif. Memengaruhi struktur atau fungsi sebagian atau seluruh tubuh suatu makhluk hidup, dan bukan merupakan dampak langsung dari cedera eksternal. Di lansir dari laman theiotrevolution.

Banyak nya jenis penyakit yang ada di dunia menyebabkan beberapa manusia mati karena terserang penyakit. Penyakit mematikan sudah sejak zaman purba. Penyakit yang dapar mematikan manusia ini juga banyak memiliki jenis dan gejala nya masing – masing.

berikut salah satu jenis penyakit mematikan yang sudah ada sejak zaman purba sebagai berikut.

TBC

Tuberculosis atau TBC di anggap sebagai salah satu penyakit mematikan yang sudah ada sejak zaman purba. Ilmuwan menduga bahwa TBC sudah menginfeksi manusia sejak 70 ribu tahun lalu dan mereka menyebarkan penyakit ini ke berbagai wilayah dunia.

Dalam studinya, ilmuwan menemukan bukti dan jejak sejarah yang menyimpulkan bahwa patogen mycobacterium TB sudah dibawa nenek moyang kita keluar dari Afrika dimasa purba.
Dengan bertambahnya populasi dan migrasi manusia, TBC makin menular (menyebar) sehingga menyebabkan banyak kematian sejak zaman purba sampai saat ini. Link alternatif Toto 4D

Malaria

Menurut jurnal yang di terbitkan oleh Oxford University, penyakit malaria sudah menyertai migrasi manusia pada 60 ribu tahun lalu.

Ada kemungkinan bahwa migrasi manusia purba pertama dari Afrika ke Papua Nugini di masa itu telah membawa parasit malaria di dalam tubuh nenek moyang kita.

Hal tersebut di sampaikan oleh ilmuwan Oxford bernama Leonie Raijmakers pada 2017 lalu.

Hal yang menjadi perhatian, tentu bagaimana malaria dan penyakit lainnya bisa sama-sama berevolusi mengikuti alur spesiasi manusia purba sejak puluhan ribu hingga jutaan tahun lalu.

Penyakit Mematikan Sejak Zaman Purba

Serangan jantung

Ilmuwan tidak mengetahui secara pasti kapan pertama kali manusia purba mengalami serangan jantung. Namun, studi dan riset yang di kembangkan mengarahkan bukti bahwa penyakit ini sudah ada sejak 2–3 juta tahun lalu ketika nenek moyang kita mengalami mutasi genetik secara radikal.

Medical News Today mencatat bahwa penyakit atau serangan jantung yang di  alami manusia di sebabkan oleh hilangnya satu gen pada manusia purba yang terjadi secara radikal pada jutaan tahun lalu.

Dalam makalah yang dit ulis oleh profesor dan ahli kedokteran seluler, Dr. Ajit Varki, menyatakan bahwa perubahan genetik pada manusia akan membuat kita rentan dengan penyakit ini.

Kanker

Tumor agresif atau kanker sudah ada sejak keberadaan manusia purba pada 1,7 juta tahun lalu. Bukti tersebut di dapatkan dari fosil jari kaki yang di temukan ilmuwan di sebuah gua yang terletak di Afrika Selatan.

Fragmen tersebut di duga kuat merupakan milik dari nenek moyang Homo sapiens, yakni Homo ergaster atau Paranthropus robustus.

Hal tersebut membuktikan bahwa tumor ganas dan kanker bukanlah penyakit modern. Kanker juga berkembang cukup masif di era nenek moyang kita akibat beberapa hal. Misalnya mutasi genetik, makanan, lingkungan, dan infeksi virus.

Penyakit mematikan ini pun di duga kuat juga mengalami evolusi mengikuti perkembangan anatomi tubuh manusia.

About the Author

You may also like these