Ragam Misteri Gunung Semeru – adalah sebuah gunung berapi kerucut di Jawa Timur, Indonesia. Gunung Semeru merupakan gunung tertinggi di Pulau Jawa. Dengan puncaknya Mahameru, 3.676 meter dari permukaan laut (mdpl). Gunung ini terbentuk akibat subduksi Lempeng Indo-Australia kebawah Lempeng Eurasia. Di lansir dari laman theiotrevolution.
Gunung ini juga merupakan salah satu gunung yang memiliki cerita misteri. Banyak nya cerita misteri yang ada di gunung ini menjadi kan semeru sangat terkenal di segala kalangan penjuru. Berikut salahs satu dari beberapa ragam cerita misteri yang ada di gunung semeru sebagai berikut.
Mahameru adalah gunungnya para dewa
Misteri pertama dan paling terkenal dari gunung Semeru adalah status puncaknya sendiri yang di anggap sebagai singgasana di mana para dewa bertahta. Cara Menang Main Samgong
Kepercayaan tentang puncak Mahameru sebagai tempat bersemayamnya para dewa berakar dari keyakinan masyarakat suku Tengger yang mayoritas beragama hindu.
Bahkan bukan hanya di Semeru, misteri Gunung Bromo yang merupakan wilayah yang lebih dekat dengan suku Tengger juga banyak menyimpan misteri semacam ini.
Superfriends juga pasti pernah mendengar istilah upacara adat Kasada, bukan.
Kelik adalah bagian paling menyeramkan dari Gunung Semeru
Jika Superfriends pernah mendaki hingga ke puncak Mahameru, lo pasti pernah melewati satu wilayah cukup rawan yang lokasinya persis sebelum masuk areal tanjakan pasir yang legendaris itu.
Tempat ini tepat berada di atas Arcopodo dan di bawah Cemoro Tunggal, dengan sebutan Kelik.
Menariknya, ada beberapa tugu peringatan kematian di tempat ini. Di samping itu, Kelik juga hanya beberapa meter jaraknya dari Blank 75 yang terkenal sebagai zona sangat berbahaya di gunung Semeru.
Ragam Misteri Gunung Semeru
Gunung Semeru adalah pakunya Pulau Jawa
Ada sebuah legenda zaman dahulu kala yang mengatakan bahwa Gunung Semeru di gunakan oleh para dewa untuk membuat tanah Jawa supaya gak goyang. Cerita ini muncul karena sebelumnya pulau Jawa seringkali bergerak dan gak stabil sehingga terombang-ambing di atas Samudera.
Untuk itulah kemudian para dewa menggunakan Gunung Semeru sebagai pakunya. Ini adalah sebuah legenda yang menarik namun gak bertentangan dengan ilmu pengetahuan modern.
Tanjakan cinta, antara mitos dan doa
Misteri yang terakhir dari Gunung Semeru ini menarik karena terkait dengan sebuah legenda urban yang berbau romantis.
Di percaya, bahwa siapa saja yang dapat melewati Tanjakan Cinta di Gunung Semeru tanpa istirahat hingga ke puncaknya di tepian Oro-Oro Ombo, maka kisah cintanya akan berjalan mulus.
Sebaliknya, siapa pun yang melewati Tanjakan Cinta dengan terpaksa dan harus berhenti karena kelelahan, maka kisah cintanya akan penuh dengan perjuangan. Lo sendiri, pernah merasakan yang mana saat mendaki.